Pemdes Kemuning Gelar Musrenbang

PenulisMuhtadin

penanews.net _ Tangerang, Banten. Musrenbang tersebut merupakan rangkaian kegiatan tahunan, untuk membahas dan menyepakati usulan kegiatan pembangunan yang berasal dari hasil musyawarah masyarakat baik tingkat RW/RT, yang nantinya hasil tersebut akan dirumuskan dan diperjuangkan ke tingkat Kecamatan.

Dalam acara ini di hadiri oleh kepala Desa Kemuning Dadang S.I.P, anggota BPD Desa Kemuning, LPM, ketua Karang Taruna Desa, ketua RT dan RW. Tokoh masyarakat, tokoh Pemuda, Babinsa, Binamas.

Dadang.S.I.P. Kepala Desa Kemuning dalam sambutan nya ia mengucapkan berterima kasih kepada para tamu undangan yang sudah hadir di acara musrembang Desa Kemuning Usulan masyarakat terkait

Usai kegiatan Musrembangdes Dadung menjelaskan, akan memproritaskan untuk peningkatan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) dan UMKM untuk peningkatan ekonomi dalam Musrenbangdes kali ini untuk anggaran tahun 2022.

BACA JUGA :

“Kita akan fukuskan untuk peningkatan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) dan UMKM untuk peningkatan Ekonomi,sehingga sumber daya manusia akan lahir dari sana,” ucapnya.

Untuk insfratuktur di Desa kami sudah mencapai 75 persen, oleh sebab itu untuk pembangunan melalui musrenbang dengan anggaran 2022 mendatang.

” untuk penggunaan anggarannya kita akan terbuka dan transfaran tidak akan di tutup tutupi kita akan paparkan kepada masyaratkat karna uang itu bersumber dari rakyat ya harus ke rakyat,” Jelasnya Dadang

Usulan-usulan dari warga melalui musrenbangdes ini akan kami lanjutkan ke tingkat kecamatan, dalam acara ini kami tetap mejalankan protokol kesehatan demi terselenggaranya acara ini.pungkasnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *