Puisi Sang Sekertaris : Rindu Tak Terbalas

Di kala hati lagi menciut
Tak seorangpun akan terpaut,

Rindu di kala tak terbalas
Hati ini tak kan memelas

Walau seribu kata merayu
Hati enggan tersayu
Hidupun terasa kelabu

 

Karya : Ceu Laela / Sekertaris penanews.net

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *